Baca Ganja – Walaupun saat ini ganja dikenal dengan sifat psikoaktifnya, namun hanya sedikit yang mengetahui bukti awal manusia menggunakan ganja dengan cara dibakar untuk tujuan mengubah pikiran (mind-altering).
Sejarah
Membahas literasi ilmu pengetahuan mengenai sejarah yang berhubungan dengan ganja berdasarkan sumber faktual yang dapat dipercaya.
Penggunaan Ganja dalam Sejarah Dunia sebagai Obat Sakit Kepala
Baca Ganja – Dr. Ethan Russo dalam artikelnya berjudul Hemp for Headache: An In-Depth Historical and Scientific Review of Cannabis in Migraine Treatment, menulis penggunaan ganja dalam sejarah dunia sebagai obat sakit kepala.
Konspirasi Pembungkaman dan Larangan Dokter Merekomendasi Ganja (California, 1996)
Baca Ganja – Penggunaan ganja medis telah legal di seluruh negara bagian Amerika Serikat (kecuali Nebraska dan Idaho) sampai di akhir tahun 2020. Meski begitu, konspirasi pembungkaman dan larangan dokter merekomendasikan ganja medis untuk pasien pernah terdokumentasi.
Ganja sebagai ‘Serum Kebenaran’, Dokumen Rahasia Intelijen AS (O.S.S)
Baca Ganja – Dinas intelijen Amerika Serikat, Office of Strategic Service disingkat OSS, memiliki dokumen rahasia mengenai ganja sebagai ‘serum kebenaran’ (truth serum) yang digunakan kepada subjek yang di interogasi agar dapat mengungkap kebenaran.
Manfaat Akar Ganja: Sejarah, Penelitian, dan Testimoni
Baca Ganja – Tak ada bunga atau buah jika tak ada akar, begitupun dengan bunga yang baik tentu memiliki akar yang baik, contohnya ganja. Bahkan sejarah mencatat ilmuwan di zaman Yunani Kuno sudah menulis manfaat akar ganja.
Jejak Ganja di Kuil Yahudi Kuno, Tel Arad
Baca Ganja – Arkeolog menemukan sisa pembakaran atau jejak ganja di Kuil Yahudi Kuno. Zat yang ditemukan di kuil berusia ±2.700 tahun di Tel Arad, di identifikasi sebagai senyawa yang terdapat pada tanaman ganja.
Serat Ganja Hemp Berperan Penting dalam Perang Dunia II
Baca Ganja – Selama Perang Dunia Kedua berlangsung (1939-1945), serat ganja hemp banyak membantu negara yang terlibat dalam perang sebagai pasokan seperti benang, tali kapal, dan tali parasut untuk kebutuhan perang Militer.